LISTRIK STATIS
Hello readers! balik lagi nih sama aku, Vanessa Physics. Setelah liburan kenaikan kelas kemarin, ini saatnya bagi readers semua untuk kembali ngulik tentang fisika nih! It’s time to back to school readers! Kali ini, kita akan ngulik bareng tentang materi fisika kelas 12 SMA nih. Kira-kira readers tahu gak apa yang akan kita bahas kali ini? Yup, kita akan bahas mengenai listrik statis. Asik banget pastinya, apa lagi bahas bareng sama Vanessa Physics ya kan? Hehe^^. Tanpa basa basi lagi, yuk langsung aja disimak mind mapping dari materi kita kali ini yang akan kita bahas : Mind mapping yang sudah disajikan merupakan gambaran garis besar materi dan sub-sub materi yang akan kita bahas nih readers kali ini. Penasaran kan? Yuk lansung ke topik utama. A. GAYA COULOMB DAN MEDAN LISTRIK 1. MUATAN LISTRIK Sebelum kita masuk ke pembahasan gaya coulomb dan medan listrik, readers harus paham dulu nih apa sih itu muatan listrik? Muatan listrik adalah muatan dasar yang terdapat pada suatu bend